Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2014

PENGANTAR ELEKTRONIKA DASAR UNTUK REPARASI LAPTOP

Gambar
PENGANTAR ELEKTRONIKA UNTUK REPARASI LAPTOP Dalam bidang reparasi elektronik, tentunya ada pengetahuan dasar yang harus dikuasai sebagai pondasi akal kita dalam melakukan analisa, pengujian serta perbaikan. Elektronika adalah ilmu wa jib yang harus dimiliki oleh seorang teknisi elektro agar benar benar professional dan bertanggung jawab terhadap profesi yang digeluti, Sebagai contoh: Pernahkah anda bertanya, apakah bedanya arus dan tegangan ? hal yang sederhana namun cukup sulit untuk dipahami. Bahkan cukup banyak di kalangan teknisi laptop belum mampu memahami apa itu arus, dan apa itu tegangan. ”Dan jika ditanya, umumnya jawabannya : itu listrik alias setrum yang bikin nyala” pemahaman konsep dasar ini sangatlah penting, mengingat bahwa kita akan bergelut dengannya. Seorang teknisi handal, mampu melakukan analisa berdasarkan data data pengukuran yang didapat dari sebuah sirkuit, sekaligus menyimpulkan cara kerjanya. Kemampuan tersebut diperoleh dari pemahaman terhadap komponen yang d